Skip to content

FTDS-assignment-bay/p2-final-project-phonalitics

 
 

Folders and files

NameName
Last commit message
Last commit date

Latest commit

 

History

88 Commits
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

Repository files navigation

Review Assignment Due Date

Final-Project

Welcome to PhonALytics!



phonALytics merupakan aplikasi yang dapat menganalisis sentimen pada suatu produk handphone untuk membantu seseoang dalam mengambil keputusan terkait barang yang ingin dibeli.


Hugging Face
Hugging Face Demo

Introduction

Program ini dibuat untuk membantu masyarakat dalam memilih smartphone dengan memanfaatkan analisis sentimen netizen di platform YouTube. Aplikasi ini dirancang untuk menganalisis sentimen komentar menggunakan teknik NLP (Natural Language Processing) berbasis Deep Learning.

Aplikasi ini bertujuan untuk memberikan rekomendasi berbasis data yang membantu masyarakat dalam pengambilan keputusan pembelian smartphone. Dengan adanya aplikasi ini, diharapkan pengguna dapat mengambil keputusan yang lebih informatif, efisien, dan tepat sasaran dalam memilih smartphone.


Background

Dikutip dari salah satu jurnal mengatakan bahwa smartphone telah menjadi kebutuhan penting bagi berbagai lapisan masyarakat, baik dari kalangan atas maupun bawah. Seiring dengan meningkatnya permintaan, berbagai vendor smartphone menawarkan harga, fitur, sistem operasi, dan teknologi yang beragam. Namun, sering kali keinginan dan kebutuhan masyarakat yang terus berkembang tidak sejalan dengan pilihan smartphone yang ada. Hal ini membuat banyak pengguna kesulitan dalam memilih smartphone yang tepat, karena keputusan pembelian seringkali dipengaruhi oleh faktor gengsi dan perilaku konsumtif (Sandika, Ian G., et al., 2014).


Objective

  • Menganalisis sentimen komentar video YouTube.
  • Mempermudah pemahaman opini publik dengan sentimen utama dan visualisasi.
  • Memberikan rekomendasi pembelian smartphone berbasis data.

Methods

Dalam pengerjaan proyek ini, terdapat 2 metode yang menjadi pondasi dalam pembuatan aplikasi, yaitu Web Scrapping dan Modeling.

Web Scraping

Web scraping dalam proyek ini memiliki 2 tujuan, yaitu untuk mengumpulkan data untuk melatih model yang dibuat dan sebagai user input yang dapat mengetahui hasil sentimen analisis suatu produk handphone yang dirilis pada tahun 2024 dan 2025.

  • Dalam pengumpulan data, sumber yang digunakan berasal dari YouTube sehingga labeling dilakukan secara manual untuk menentukan sentimen positif, negatif, dan netral.
  • Pada sudut pandang aplikasi, pengguna akan dihadapkan oleh tampilan untuk melihat hasil sentimen analisis suatu produk handphone yang dirilis pada tahun 2024 dan 2025 dan tampilan yang dapat memasukkan link YouTube untuk dilakukan analisis dari sentimen yang dihasilkan produk handphone sehingga dapat membantu dalam pengambilan keputusan dalam membeli suatu barang.

Modeling

Modeling bertujuan untuk memproses teks berupa sentimen yang dihasilkan suatu produk, baik itu berdasarkan data yang telah dikumpulkan atau berasal dari pengguna berupa link sehingga dapat mengetahui suatu produk handphone mengarah ke sentimen negatif, positif, atau netral. Analisis tersebut termasuk dalam kategori Natural Language Processing yang menggunakan Deep Learning berupa Long Short-Term Memory.


phonALytics Team

About

ftds-036-rmt-p2-final-project-Final-Project-1 created by GitHub Classroom

Resources

Stars

Watchers

Forks

Releases

No releases published

Packages

No packages published

Languages

  • Jupyter Notebook 99.9%
  • Python 0.1%